detikJabarSenin, 28 Apr 2025 17:49 WIB Geger Beruk Muncul di Tengah Jalan Cimerak-Legokjawa Pangandaran Seekor beruk liar menghebohkan warga di Pangandaran. Diduga hasil buangan, petugas KSDA masih mencari keberadaannya. Laporkan jika terlihat kembali!